Kelompok tentara bayaran dunia maya Bahamut menyerang lagi melalui aplikasi VPN Android palsu
November 24, 2022
Anda tahu GoDaddy? Ya! Perusahaan Web Hosting Amerika GoDaddy yang saat ini mengelola jutaan website di seluruh dunia mendapatkan serangan Hack. (more…)
Dengan banyak kejadian serangan hacker dimana website Anda menjadi rusak dan berganti isi file, bahkan menghapus semua isi file yang ada serta merubah database yang ada. Ini biasa disebut deface, serangan kecil dari hacker ke akun cPanel namun menjadikan mimpi buruk buat yang tidak memiliki backup website. Berikut panduan dan tips dari kami. (more…)
Sudahkah Anda melakukan pengamanan WordPress di website Anda? Jika belum, mungkin panduan ini bisa bermanfaat, dan tentunya dapat bisa mencegah serangan hacker dan merusak website Anda. Beberapa plugin dibawah ini kami pakai untuk pengaman utama, namun kami juga tidak menjamin 100% website akan menjadi Aman, semua tergantung kondisi website, server dan tentunya sasaran target hacker untuk web Anda. (more…)